Breaking News
Loading...
Wednesday, 25 November 2015

Download Contoh RKJM Sekolah

06:20:00
Download Contoh RKJM Sekolah


Dengan semakin majunya sekolah pada khususnya dan majunya dunia pendidikan pada umumnya, menyusun perencanaan/program sekolah untuk jangka waktu yang akan datang merupakan suatu keharusan yang tidak bisa ditawar-tawar lagi, untuk hal tersebut sekolah mencoba menyusun Rencana Kerja Sekolah (RKS) untuk jangka menengah, dengan harapan kegiatan-kegiatan rutin sekolah dan kegiatan-kegiatan pengembangan sekolah dapat lebih terprogram dan jelas arah tujuannya .  

Tujuan utama penyusunan RKJM adalah agar sekolah/madrasah dapat mengetahui secara rincitindakan-tindakan yang harus dilakukan agar tujuan, kewajiban, dan sasaran pengembangan sekolah/madrasah dapat dicapai. RKJM juga menjamin bahwa semua program dan kegiatan yang dilakukan untuk mengembangkan sekolah / madrasah sudah memperhitungkan harapan-harapan pemangku kepentingan dan kondisi nyata sekolah/ madrasah. Oleh sebab itu, proses penyusunan RKS/M harus melibatkan semua pemangku kepentingan. Sebagai bahan tinjauannya saya sajikan berikut ini :


Bagi anda yang membutuhkan contoh Rencana Kerja Jangka Menengah silahkan anda unduh dibawah ini :

Demikian yang dapat saya sampaikan mengenai Rencana Kerja Jangka Menengah semoga dapat membantu dan dapat dijadikan referensi dalam pembuatan Rencana Kerja Jangka Menengah ( RKJM ) disekolah anda. Sekian dan terima kasih.

Silahkan Download Juga Kumpulan Aplikasi Administrasi Guru di bawah ini :


    0 comments:

    Post a Comment

     
    Toggle Footer